>

JASA OLAH DATA PEMBUATAN SKRIPSI, TESIS DAN DISERTASI

Uji Determinasi

UJI DETERMINASI(Koefisien determinasi R square)

uji determinasi atau uji adjusted r quare yaitu sebuah uji yang menggambarkan persentase pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen baik itu pada persamaan regresi linier berganda maupun regresi sederhana atau tunggal.

studi kasus contoh:
Misalnya, sebuah studi dengan variabel iklan independen (X1) dan penjualan pribadi (X2) dan variabel dependen penjualan (Y) memiliki kontribusi efektif sebesar 0,436.

Interpretasinya adalah bahwa variabel iklan dan penjualan pribadi dapat memengaruhi volume penjualan hingga 43,6% (0,436x100), sedangkan sisanya (100-43,6 = 56,4%) dipengaruhi oleh variabel lain di luar penelitian.

Bagaimana Anda menentukan jumlah kontribusi efektif untuk regresi linier?

Jumlah kontribusi efektif ditentukan oleh nilai R-square atau R-square yang disesuaikan. Mengapa ada dua opsi? Berikut adalah kriteria yang menentukan:

Jika teknik analisis data hanya terdiri dari satu hingga dua variabel independen, kami menggunakan R kuadrat, tetapi jika jumlah variabel independen lebih dari 2 (dua), lebih baik menggunakan R kuadrat yang disesuaikan, yang nilainya semakin kecil dan lebih kecil sebagai R-square 


teknik mengolah data uji determinasi dengan SPSS
untuk mengolah data dengan uji determinasi adalah dengan menggunakan uji regresi linier yaitu dengan langkah
1. buka SPSS dan input data
2. setelah data terinput dan siap silahkan anda analisis dengan langkah
3. pada menu bar pilih "Analyze"
4. kemudian pilih " regresion"
5. pilih "Liniear"
6. masukan variabel independen ke "independent variabel"
7. masukan variabel dependen ke "dependent variabel"
8. klik OK

kemudian langkah selanjutnya seperti mengolah regresi linier berganda pada post sebelumnya
silahkan baca:
analisis regresi linier berganda.

setelah menganalisa regresi linier akan keluar output data seperti ini
Model Summary
Model
R
R Square
Adjusted R Square
Std. Error of the Estimate
1
.520a
.271
.217
2.55119
a. Predictors: (Constant), eksternal, internal
 


 berdasarkan tabel hasil output uji regresi dapat dianalisa bahwa nilai adjusted R square sebesar 0,217 hal ini artinya bahwa variabel internal dan variabel eksternal dapat mempengaruhi kredit macet sebesar 21,7% sedangkan sisanya sebesar 78,3% dapat dijelaskan variabel lain diluar penelitian ini

untuk lebih jelasnya silahkan tonton video penjelasan link video berikut ini: